ONIC ID Awali Swiss Stage M7 dengan Kemenangan, Masih Simpan Kartu As
ONIC ID membuka langkah di Swiss Stage M7 dengan kemenangan atas Boostgate Esports. Meski menang, ONIC sempat kesulitan di early game akibat miskomunikasi dan tempo permainan yang belum rapi. Lutpii…
