Komunitas Mobile Legends Malino Gelar Turnamen Akhir Tahun, Hadiah Rp4 Juta
Komunitas Mobile Legends Malino kembali mengadakan turnamen akhir tahun pada 29-30 Desember 2025, bekerja sama dengan Warkop 158 Malino. Turnamen ini terbuka untuk umum dan menawarkan total hadiah Rp4 juta,…
