Moonton x Cinema XXI Hadirkan Nobar M7 World Championship di Bioskop
Moonton berkolaborasi dengan Cinema XXI menghadirkan nonton bareng (nobar) M7 World Championship Mobile Legends: Bang Bang di bioskop. Program ini menjadi solusi bagi penggemar yang kehabisan tiket Swiss Stage hingga…
