Monster Hunter Wilds Diprediksi Hadir di Nintendo Switch 2
Bocoran datamining terbaru mengindikasikan Monster Hunter Wilds kemungkinan akan dirilis di Nintendo Switch 2. Referensi kode “NSW2” menunjukkan pengaturan grafis khusus, diprediksi berjalan stabil di 30 FPS dengan resolusi 1080p…
